Invention Slendro

Apa yang terjadi jika ilmu musik Barok yaitu Kontrapung dengan jenis musik INVENTION, dikolaborasikan dengan musik Indonesia?

Yap, gue mencoba membuatnya dan sekarang masih dalam proses. Buat invention itu sendiri susah loh guys... karena yang pertama, kudu tau motif ritme seperti apa yang mau dipakai. Kedua, menentukan akor nya. Ketiga, nada-nada nya harus bergerak semua, gak boleh ada yang sama-sama diam (kecuali diakhir lagu). Keempat, harus bisa saling mengisi tiap nadanya. 

untuk tau gambarannya bisa setel video ini:




Di video itu ada music score nya juga. Jd seperti itu gambaran invention. 

NAHHH.... ini adalah kolaborasi ilmu-ilmu kontrapung itu sama tangga nada musik Indonesia yang terkenal: tangga nada pentatonis


still working on them


dan itu adalah karya gue sendiri untuk ditampilkan pas UAS Desember ini. God Bless me... 
 
Lovingly designed by Tasnim